welcome to
TRAININGSTUDIO.ID
Jago Buat Laporan Keuangan Dengan Accurate
Jago Buat Laporan Keuangan Dengan Accurate
4.7
39 Materials
Jago membuat laporan keuangan yang akurat adalah kunci utama pengelolaan keuangan perusahaan yang efektif. Salah satunya dengan software accurate yang menjadi primadona software akuntansi di banyak perusahaan Indonesia.
Kuasai keterampilan teknis software akuntansi hingga menghasilkan laporan keuangan yang tepat di e-course "Jago Buat Laporan Keuangan Dengan Accurate". Dengan 30++ video tutorial setup accurate hingga prosedur closing laporan keuangan, bisa jadi Solusi kesulitan dalam belajar software akuntansi.
Apa saja yang akan dipelajari?
1. Setup data accurate
2. Menjalankan skilus penjualan
3. Menjalankan siklus pembelian
4. Menjalankan fungsi modul kas dan bank
5. Menjalankan fungsi modul persediaan
6. Menjalankan fungsi modul asset tetap
7. Prosedur tutup periode/buku pada accurate (closingan)
Benefit e-Course ini:
- e-Certificate pendukung CV
- Akses kelas seumur hidup
- Konsultasi dengan mentor
Kelas ini cocok untuk:
- Mahasiswa dan lulusan akuntansi
- Freelancer
- Profesional
Kuasai keterampilan teknis software akuntansi hingga menghasilkan laporan keuangan yang tepat di e-course "Jago Buat Laporan Keuangan Dengan Accurate". Dengan 30++ video tutorial setup accurate hingga prosedur closing laporan keuangan, bisa jadi Solusi kesulitan dalam belajar software akuntansi.
Apa saja yang akan dipelajari?
1. Setup data accurate
2. Menjalankan skilus penjualan
3. Menjalankan siklus pembelian
4. Menjalankan fungsi modul kas dan bank
5. Menjalankan fungsi modul persediaan
6. Menjalankan fungsi modul asset tetap
7. Prosedur tutup periode/buku pada accurate (closingan)
Benefit e-Course ini:
- e-Certificate pendukung CV
- Akses kelas seumur hidup
- Konsultasi dengan mentor
Kelas ini cocok untuk:
- Mahasiswa dan lulusan akuntansi
- Freelancer
- Profesional
Rp. 499.000
Table Of Content,
Sesi 1 - Opening Set Up Data Accurate
Sesi 2 - Memulai Accurate Online
Sesi 3 - Set Up Master Database Awal
Sesi 4 - Import Saldo Awal Kas & Bank
Sesi 5 - Import Daftar Barang & Jasa Serta Saldo Awal Persediaan Barang
Sesi 6 - Import Data Pelanggan & Saldo Awal Piutang Usaha
Sesi 7 - Import Data Vendor & Saldo Awal Piutang Usaha
Sesi 8 - Import Daftar Akun & Saldo Neraca Awal
Sesi 9 - Pengaturan Preferensi Akun
Sesi 10 - Input Rincian Asset Tetap Saldo Awal
Sesi 11 - Input Rincian Uang Muka Pembelian Saldo Awal
Sesi 12 - Input Rincian Uang Muka Penjualan Saldo Awal
Sesi 1 - Mengenal Modul Pembelian dan Fungsi Masing-Masing Sub Modul
Sesi 2 - Proses Menginput Uang Muka Pembelian
Sesi 3 - Proses Menginput Pembelian Atas Persediaan Barang Dagang
Sesi 4 - Proses Menginput Pembayaran Pembelian (Hutang Usaha)
Sesi 5 - Proses Menginput Retur Pembelian
Sesi 6 - Melihat Laporan Hutang Usaha Outstanding Beserta Agingnya
Sesi 1 - Mengenal Modul Aset Tetap Dan Fungsi Masing Sub Modulnya
Sesi 2 - Prosedur Pencatatan Penambahan Aset Tetap
Sesi 3 - Cara Menambah Kategori Aset Tetap
Sesi 4 - Cara Mengubah Data Aset Tetap (Revaluasi)
Sesi 5 - Cara Mencatat Penjualan Aset Tetap
Sesi 6 - Cara Melihat Laporan Rincian Aset Tetap